Tanjungmorawa (SIB): Sindikat pencurian kendaraan bermotor (Curanmor) diungkap petugas Polsek Tanjung-morawa dengan meringkus 5 tersangka dari tempat berbeda, Sabtu (23/1) malam.
Sumber: Harian Sinar Indonesia Baru (Tanggal Terbit: 25 Januari 2021, Hal. 4)